Jasa Google Ads
Tingkatkan Performa Google Ads Dengan Fokus Kepada Goals
Lakukan promosi berfokus pada target konsumen dengan Google Ads
Kampanye Iklan
Kampanye iklan yang dibuat sesuai target bisnis Anda
ROI Driven Campaign
ROI Driven Campaign untuk memastikan bisnis Anda berkembang
Management Fee
Management Fee tanpa kontrak
Personal Optimization Strategy
Personal Optimization Strategy yang dibuat untuk Anda
Trusted by






































































This Is How It Works
Goal Oriented Campaign
Salah satu keuntungan menggunakan Google Ads adalah kemudahan untuk mengatur goal yang Anda inginkan. Baik itu penjualan, inquire, contact, newsletter signup, dan lain-lain. Kami memastikan Anda mendapatkan kelebihan itu untuk setiap campaign yang dibuat.


Strategies For Every Business
Semua klien akan mendapatkan team yang berpengalaman dalam menggunakan Google Ads. Anda hanya perlu menghubungi kami apabila Anda memiliki sesuatu yang bisa dipromosikan untuk bisnis Anda.


Proud Google Partner
Sebagai Google Premier Partner, kami memiliki akses eksklusif ke sumber daya dan dukungan dari Google, seperti pelatihan khusus, pengujian beta produk baru, dan dukungan teknis langsung. Ini memberikan keuntungan bagi klien kami, karena mereka dapat memperoleh layanan digital marketing yang lebih efektif dan efisien dari sebuah perusahaan yang telah diakui secara resmi oleh Google.


Target Mobile User
Seperti yang kita ketahui, mobile user semakin tinggi pertumbuhannya. Anda harus mencapai mereka dengan menggunakan Google Mobile Ads. Hal ini termasuk pengaturan Click-To-Call Extension agar pengguna mobile dapat langsung menghubungi anda saat menemukan Anda secara online.


Oriented To Grow Your Business
Tidak ada gunanya beriklan apabila Anda tidak mendapatkan hasil. Campaign Anda akan dioptimasi secara berkala untuk mendapatkan hasil maksimal.
Google AdWords is a Marathon, not a Sprint


Grow Your
Business With Us
Get a Free
Consultation!
In this 30-min online consultation, you’ll get :
Â
- Free review of your business website & social media platform, including actionable steps you can do to improve it
- Marketing & strategy ideas regarding your business website and social media advertisements
Solusi Beriklan Efektif dengan Google Ads
Perhatikan Bagaimana Anda Memulainya
Toffeedev selalu melakukan riset demografi terlebih dahulu dari pengguna bisnis atau layanan produk klien. Deep research sangat dibutuhkan untuk membuat Campaign anda lebih tepat sasaran dan tampil dalam hasil pencarian sesuai dengan audiens yang ditargetkan. Penerapan Campaign selalu dipastikan sesuai dengan standar yang Google inginkan.
Tingkatkan Product Competitiveness
Supaya dapat bersaing, product value anda harus dapat berkompetisi dalam pasar. Memilih untuk pasang iklan dengan layanan jasa iklan Google Adwords atau yang sekarang disebut Google Ads, Toffeedev akan menyesuaikan keyword yang tepat untuk iklan anda. Sehingga campaign bisnis dan tayang iklan dan berhasil bersaing dalam mesin pencari Google.
Value Driven Oriented
Sejak 2011 Toffeedev berdiri sudah membantu dan melayani berbagai keperluan klien terkait bisnis online, visibilitas dan jangkauannya. Toffeedev berlisensi Google partner, dipercaya dalam beriklan secara profesional, karena memahami bagaimana Google Ads bekerja. Toffeedev sudah membantu mulai dari UKM hingga perusahaan individu dan berbagai bisnis retail maupun online dalam pemasaran onlinenya.
Market Focus
Kreativitas dan inovasi adalah kunci. Tidak perlu ragu untuk menggunakan jasa ToffeeDev dalam beriklan di Google Ads. Tim Toffeedev selalu passionate dalam menjalankan setiap projek dan mengedepankan data terkini dan pasar klien, sehingga strategi digital marketing yang diberikan selalu terbaru dan menyesuaikan kebutuhan trend dan bisnis Anda. Hubungi kami sekarang juga untuk konsultasi lebih lanjut.
Frequently
Ask Questions


Google Ads adalah platform periklanan dari Google dimana Anda dapat mengatur iklan bisnis Anda seperti mengatur penempatan iklan di Google Search atau jaringan Google, lokasi target pasar, bahasa, dan lain-lain.
Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, tim ToffeeDev akan melakukan analisa yang mendetail mengenai iklan Anda, lalu mengoptimalkannya dan memberikan Anda laporan hasil dari pencapaian dari iklan Anda.
Google Ads memungkinkan Anda untuk menargetkan calon pelanggan berdasarkan keyword, topik, lokasi hingga waktu. Serta Anda juga dapat memulai iklan sesuai dengan budget pemasaran Anda. Platform periklanan Ads adalah teman terbaik Anda dalam pemasaran online. Memanfaatkan fitur dan kelebihan dari Google Ads akan membantu untuk meningkatkan bisnis dan penjualan Anda.
Jika Anda menggunakan Google Ads, maka iklan Anda akan muncul di beberapa tempat, seperti di Google, website yang dikunjungi oleh pelanggan Anda, perangkat Smartphone dan PC, serta bisa disesuaikan dengan bahasa dan letak geografis calon pelanggan Anda. Lihat informasi selengkapnya disini:
– Halaman hasil pencarian Google: Iklan Anda akan muncul ketika seseorang mencari produk atau layanan dengan menggunakan keyword tertentu yang sudah Anda pilih.
– Web yang dikunjungi pelanggan Anda: Anda juga dapat memilih untuk menampilkan iklan kepada orang-orang saat mereka menjelajahi web. Iklan teks, gambar dan video dapat muncul di Google Display Network, seperti Youtube, Blogger, dan lain-lain.
– Pada berbagai perangkat: iklan Anda juga akan dapat muncul di berbagai perangkat seperti Smartphone, iPhone, Android ataupun tablet PC.
– Pada lokasi dan bahasa yang Anda inginkan: Bila Anda memiliki iklan teks, Anda dapat memilih menampilkannya kepada pelanggan di seluruh negara dengan lokasi geografis tertentu dan bahkan kepada pelanggan yang menggunakan nama lokasi dalam penelusuran mereka.
Ada beberapa larangan dalam menggunakan Google Ads, seperti mengiklankan barang palsu, produk atau layanan berbahaya, konten tidak pantas, produk atau layanan yang melanggar hukum. Untuk informasi lebih lanjut, Anda dapat membaca nya di sini.
Berikut adalah beberapa hal yang harus Anda persiapkan sebelum memulai iklan Anda seperti Landing Page, Goals dan Keyword. Untuk penjelasan lebih lengkapnya, silahkan lihat disini:
– Landing Page: URL yang di tuju saat seseorang klik iklan Anda. Kebanyakan orang menggunakan halaman home (Ini adalah kesalahan terbesar) sebagai landing page mereka. Apabila memungkinkan, sebaiknya membuat satu halaman khusus hanya untuk Ads.
– Goals: Tentukan tujuan Anda dalam pemasaran. Apakah itu penjualan, pendaftaran email, impresi iklan dan lain-lain.
– Keyword: Mengetahui apa yang diketik oleh calon pelanggan Anda akan sangat membantu dalam merencanakan pemasaran dengan Google Ads.
ToffeeDev adalah salah satu mitra resmi dari Google dan memiliki Google Partner Badge. Sebagai Google Partner, kami memiliki kelebihan yang akan membantu Anda, yaitu: mampu meningkatkan pendapatan perusahaan, mempertahankan dan menumbuhkan bisnis klien dan terhubung dengan Google.
Untuk budget, Google tidak memberi batasan tertentu. Namun menurut kami, dengan budget sebesar Rp100.000/hari Anda akan mendapatkan hasil yang efektif.
Tidak mungkin untuk menggaransi posisi atau visibilitas iklan Anda. Posisi dan visibilitas iklan ditentukan oleh beberapa faktor dan terus berubah dalam setiap pencarian.
Kami akan mengirimkan reporting bulanan termasuk biaya iklan, jumlah klik dan konversi yang terjadi dalam bulan sebelumnya.
Kami juga akan memberikan masukan untuk iklan Anda di bulan berikutnya untuk memastikan iklan Anda mendapatkan hasil yang maksimal.
Ya, ToffeeDev memiliki jasa untuk optimasi iklan pada beberapa platform lain, seperti Facebook Ads dan Instagram Ads.